

Panduan Lengkap Cara Bermain Domino QQ merupakan sebuah permainan yang sangat populer dan di gemari oleh banyak kalangan di Indonesia. Game ini dapat di jumpai sedang di main kan di hampir seluruh tempat seperti di dalam rumah, gang sempit atau di warung kopi.
Pada awalnya game ini memang terlihat rumit karena banyak nya peraturan yang ada. Akan tetapi, setelah beberapa waktu, dia bisa di mainkan dengan mudah dan ternyata sangat menyenangkan, apalagi bila di mainkan dengan taruhan uang atau sebagai media untuk berjudi.
Seiring dengan perkembangan waktu dan tekhnologi, permainan Domino QQ atau domino 99 bisa di mainkan secara online di internet. Hampir semua situs judi online menyediakan domino qq di dalam koleksi permainan game mereka.
Cara Bermain Domino QQ Bagi Pemula
Dalam ulasan kali ini, saya akan membahas tentang cara bermain domino qiu qiu khususnya bagi kamu yang masih minim pengetahuannya tentang permainan ini. Ayo kita mulai.
Apa itu domino QQ ?
Domino qiu qiu ialah permainan kartu yang menggunakan kartu domino atau lebih di kenal dengan kartu gaplek. Kartu gaplek ini di bagi menjadi 2 bagian yaitu atas dan bawah di mana di masing-masing bagian tersebut ada titik-titik yang jumlah titiknya bisa berjumlah mulai dari 1 sampai 6. Di dalam permainan ini tidak ada bandar, yang ada hanya dealer yang bergantian di antara pemain. Jumlah pemain dalam game ini ialah minimal 2 dan maksimal 6, dan masing-masing pemain akan mendapatkan total 4 kartu.
Prosedur
Pertama,dealer akan membagikan 3 buah kartu kepada semua pemain. Kemudian player harus mencari kombinasi terbaik yaitu mencari angka 9 atau qiu dari 2 kartu. Sisa 1 kartu akan di kombinasikan dengan 1 kartu terakhir. Jika di 3 kartu pertama tidak ada kombinasi qiu, sebaiknya tidak usah ikut tahapan berikutnya atau fold saja. Karena, kemungkinan untuk menang sangat lah kecil. Kemudian dealer akan membagikan 1 kartu terakhir. Kartu ini akan di kombinasikan dengan sisa kartu yang tadi atau kartu ke 3. Ini adalah tahapan terakhir di mana semua pemain akan membuka kartunya dan mengadu kekuatan kartu.
Kartu Jackpot
Di dalam permainan ini, ada beberapa kombinasi kartu yang sangat kuat yang di sebut dengan kartu jackpot. Seorang pemain akan mendapatkan hadiah jackpot jika mendapatkan salah satu kartu ini. Di bawah ini Saranjudi.com berikan daftar kartu jackpot di dalam permainan domino qq :
- 6 Dewa – ialah kartu terkuat di dalam game domino qq yang terdiri dari 4 buah kartu yang jumlahnya 6 yaitu 4/2, 3/3, 5/1 dan 6/0.
- 4 Balak – ialah 4 kartu yang jumlah bagian atas dan bawahnya sama misalnya 2/2, 1/1, 3/3, 5/5 dan 6/6.
- Kartu murni besar – ialah kombinasi kartu di mana jumlah total ke 4 kartu minimal 40.
- Kartu murni kecil – ialah kombinasi kartu di mana jumlah total 4 kartu maksimal 9.
Permainan domino qq memang sebuah permainan yang sangat mengasikan untuk di mainkan karena di memerlukan kombinasi strategi dan keberuntungan atau hoki. Maka dari itu, banyak orang di Indonesia menyukai permainan kartu ini.
Untuk bisa menang secara kosisten, di perlukan ilmu pengetahuan mengenai tips dan triknya dan tentu saja cara bermain yang paling mendasarnya. Tulisan ini di tujukan untuk membantu para player yang ingin bermain domino qq tetapi belum mengetahui cara bermainnya.
Memang, panduan saran judi ini tidak akan membuat seorang player menang terus menerus dan menjadi kaya. Akan tetapi dengan panduan ini, di harapkan seorang player akan mendapatkan sebuah panduan yang bisa di jadikan dasar ketika sedang bermain domino qiu qiu sehingga di tidak bermain asal saja. Sehingga, semakin hari permainan dia akan improve dan tentu saja harapannya dia akan lebih sering withdraw di bandingkan deposit.